Ikatan Doktor Ilmu Manajemen (IKADIM)
(021) 42805324

SDM Unggul Indonesia Majau: Dari UNJ Untuk Bangsa, Kompilasi Pemikiran 50 Doktor MSDM

Industri 4.0 bagi Indonesia merupakan sebuah peluang dan tantangan, oleh karena sejatinya Indonesia tidak saja menguasai pasar dari ekonomi digital, tetapi memiliki andil dalam pengembangan ekonomi sehingga industri semakin tumbuh dan berdaya saing. Namun dibalik itu, tantangan terbesarnya adalah persoalan peningkatan kualitas SDM-nya. Kapasitas SDM Indonesia menjadi kendala yang harus diselesaikan. 

Dunia berkembang begitu pesat terutama sebagai dampak dari perkembangan teknologi informasi (JCT), tak terkecuali bagi bangsa kita. Maka kita mengenal era ini sebagai Era "Revolusi Industri 4.0" dimana semuanya serba otomatis, mengandalkan teknologi, internet of thing. Alat-alat produksi yang besar-besar digantikan komputer dan kecerdasan buatan ( artificial intelligence) sehingga semua serba cepat, mudah, dan praktis.

Bahwa kegiatan penerbitan buku merupakan salah satu kegiatan Alumni Program Doktor llmu Manajemen dalam mengembangkan ilmu MSDM di Universitas Negeri Jakarta.

https://books.google.co.id/books?id=te3vDwAAQBAJ&printsec=frontcover&source=gbs_ge_summary_r&cad=0#v=onepage&q&f=false,